Selasa, 14 September 2010

Pandangan Islam Terhadap Lingkungan

Tulisan ini, dipublish untuk memenuhi permintaan (pertanyaan) salah seorang teman saya beragama Nasrani, tinggal di Pontianak, Kalimantan Barat, sementara menyelesaikan pendidikan (doktoral), disertasinya bertema atau substansi mengenai “teologi lingkungan”, subtema, bagaimana Islam (Al-Quran) memandang atau menyikapi alam, bumi atau lingkungan. Saya hanya info secara makro (ayat-ayatnya).
Sengaja saya publish di blog LM3 Al-Izzah  dan blog saya lainnya agar kompasianer atau para sobat blogger lainnya bisa membantu melengkapi atau menyempurnakan, setidaknya melalui komentar atau dipublish tersendiri.